Aku Persepsi
de Superman Is Dead
Berpeluh dan tak pernah menyerah
Tak pernah mengeluh dan tak pernah mengalah
Rintangan yang selalu menghadang
Tak gentar kita hadapi walau sangat menyakitkan
Tak kan ada pernah rasa menyesal
Menghormati dan selalu dihormati
Berjuang dengan selalu di depan
Kita kibarkan bendera, kita raih kemenangan
We are [3x] .... Outsider
We are [3x] .... Outsider
Kita singsingkan lengan baju
Kepalkan tangan kita hajar kebodohan
Tau diri, kenal diri dan bisa jaga diri
Pengecut bukanlah jati diri yang sejati
Tunjukan pada dunia, kita manusia yang harus dipuji
Tenanglah hari kita kan menjelang
Bulatkan tekad untuk saling menjaga
Rangkullah yang tak tau arah
Dan buka botol minuman dan mari kita bersulang
Terlihat penuh semangat di matamu
Kita selalu bertemu untuk satu langkah maju
Percaya dan kita harus percaya
Kita tidak rapuh dan tak pernah runtuh
Kita tempuh jarak jauh, kita jaga kebenaran yang utuh...
Más canciones de Superman Is Dead
-
All Angels Cry
Kuta Rock City
-
Ride The Wildest
Tiga Perompak Senja
-
Rock & Roll Band
The Hangover Decade
-
Wake Me Up
Sunset di Tanah Anarki
-
Citra OD
D'Bijis
-
Ocean Horror
Tiga Perompak Senja
-
Running
Sunset di Tanah Anarki
-
Here I Am
Kuta Rock City
-
F***In' Hero
Kuta Rock City
-
Year Of The Danger
Black Market Love
-
The Opening (Ketika Senja)
Sunset di Tanah Anarki
-
Teriakkan Kemenangan
Tiga Perompak Senja
-
Forever Love Insane
Sunset di Tanah Anarki
-
Bad Bad bad
The Hangover Decade
-
Good Bye Whiskey
Black Market Love
-
Black Market Love
Black Market Love
-
Burn The Night
Sunset di Tanah Anarki
-
Fly Away
Angels And The Outsiders
-
Company Misery
Tiga Perompak Senja
-
Puisi Cinta Para Perompak
Tiga Perompak Senja